PIAUD UAS Kencong Jember Gelar Workshop Penyusunan Visi Keilmuan dan Tujuan Program Studi
Kencong– Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD) Universitas Al-Falah As-Sunniyyah (UAS) Kencong Jember mengadakan Workshop Penyusunan Visi Keilmuan dan Tujuan Program Studi pada 24 Juni. Acara ini dihadiri oleh berbagai stakeholder internal dan eksternal guna memperkuat arah pengembangan akademik serta memastikan keselarasan visi dengan kebutuhan dunia pendidikan. Ketua Program Studi PIAUD, Rizqiyah Ratu […]